Minyak zaitun adalah minyak tak jenuh yang dihasilkan oleh buah zaitun. Buah ini banyak di timur tengah (Asia Tengah), tapi bukan berarti di Indonesia dan negara lain tidak ada. Bagi seorang muslim, nama buah zaitun tidaklah asing karena nama buah ini ada di dalam pedoman hidupnya, Al-Quran. Orang eropa mengenal minyak zaitun dengan sebutan Olive Oil.
Dari zatnya yang merupakan minyak tak jenuh ini, ternyata minyak buah zaitun mempunya manfaat yang sangat baik untuk kesehatan tubuh manusia, baik mulai dari anak-anak sampai lanjut usia. Minyak zaitun merupakan minyak yang kaya manfaat dan multiguna dalam meningkatkan derajat kesehatan manusia.
Berikut ini penjelasan dari beberapa kandungan dan manfaat dari minyak zaitun, diantaranya adalah:
Kandungan Vitamin
Vitamin yang banyak dan kompleks yang terkandung di dalam minyak buah zaitun ini diyakini mampu menjaga kestabilan hormon pertumbuhan dan kesuburuan. Tochoferol yang terkandung di dalam minyak zaitun ini mampu meningkatkan produksi hormon reproduksi pada laki-laki. Disamping itu, bermanfaat juga untuk kekuatan rambut dan kelenturan kulit.
Menjaga Stabilisasi Kerja Jantung dan Pembuluh Darah
Kandungan minyak tak jenuh pada minyak zaitun akan meningkatkan produksi kolestrol baik (HDL) dalam tubuh manusia dan menghancurkan kolestrol jahat (LDL). Kolestrol yang jahat akan mampu menghambat proses aliran darah ke dalam seluruh tubuh, sehingga sangat beresiko terhadap peningkatan tekanan darah tinggi (hipertesi) dan stroke serta penyakit jantung lainnya.
Antioksidan
Minyak zaitun juga mampu menangkal beberapa penyebab penunjang terjadinya kanker berupa radikal bebas dan lainnya. Kandungan Hidroksitirosol yang tinggi pada minyak zaitun akan berfungsi sebagai antioksidan di dalam tubuh manusia. Sebagai manusia yang sibuk dengan aktivitas dan kegiatan lainnya maka secara langsung atau tidak langsung kita akan terpapar dengan beberapa radiasi dan penyebab kanker lainnya.
Mengandung Lemak Tunggal
Para peneliti mengatakan bahwa kandungan lemak yang ada pada minyak zaitun sama dengan lemak yang ada di dalam ASI, yaitu lemak tunggal. Jenis lemak tunggal ini mampu meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan prebiotik dan memberikan perlindungan yang baik untuk kulit dan sel.
Menjaga Peristaltik Usus
Oleuropein Aglycone yang terkandung pada minyak zaitun akan menjaga kestabilan gerak usus dan menjaga kerusakan usus dari kekurangan suplai oksigen yang ada di dalam darah. Zat ini mampu memberikan kenyamanan untuk kerja usus dalam proses penyerapan.
Kandungan Protein
Kandungan Protein minyak zaitun mampu meningkatkan metabolisme otot dan membantu proses penyembuhan luka. Protein minyak zaitun juga dipercaya mampu meningkatkan metabolisme sel darah merah dan darah putih dalam tubuh manusia.
Analgetik Alami
Minyak zaitun juga mampu menghilangkan rasa nyeri secara alami, hal ini dikarenakan terdaptnya kandungan zat Oleokantal pada minyak zaitun. Para ahli mengatakan bahwa kerja Oleokantalini hampir mirip dengan obat-obatan NSAID seperti ibuprofen yang berfungsi sebagai anti nyeri dan peradangan. Seseorang yang sering mengkonsumsi minyak zaitun akan terhindar dari linu-linu dan peradangan sendi lainnya.
Estetika
Banyak orang yang menggunakan minyak zaitu sebagai bahan kecantikan dan peremajaan kulit. Kandungan kolagen yang ada di dalam minyak zaitun sangat baik untuk proses kecantikan dan regenerasi sel, khususnya sel kulit. Banyak orang yang memnafaatkannya sebagai masker dan bahan utama dalam pemijatan, itu semua demi mendapatkan manfaat yang luar biasa serta kecantikan yang alami dari minyak zaitun.
Nutrisi Alami Otak
0 Response to "Terungkap!!! 9 Manfaat Buah Minyak Zaitun Terutama Saat Berpuasa"
Posting Komentar